Meriahkan HUT RI, Baraya 02 Cilembang Gelar Ragam Lomba Berkonsep Perjuangan

Kota, Wartatasik.com – Baraya RT01,02/RW.14 Kelurahan Cilembang, Kecamatan Cihideung meriahkan HUT RI ke-79 dengan menggelar beragam kegiatan yang meriah mulai dari Nonton Bareng, dan juga perlombaan menarik lainnya. Diketahui acara tersebut digelar langsung di lapangan RT.02/RW.14 Kelurahan Cilembang dengan dihadiri ratusan peserta yang notabene warga sekitar yang digelar pada, Sabtu sampai Minggu (17-18/08/2024). Pembina Baraya 02, Wildan Rija Ussudin menyebutkan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk mengenalkan sejarah perjuangan kemerdekaan kepada generasi muda. “Dengan harapan para penerus bangsa ini bisa paham akan sejarah bangsa Indonesia dan juga bisa memupuk jiwa nasionalisme…

Kemeriahan HUT RI Ala Forum Paseh: Utamakan Kearifan Budaya Indonesia

Kota, Wartatasik.com – Dalam rangka memperingati HUT RI ke-79, Forum Paseh Bersatu (FPB) gelar beragam kegiatan yang meriah, mulai dari pagelaran seni Wayang, Carnaval, Upacara Bendera, dan beragam lomba lainnya dengan di tutup acara Tabligh Akbar. Diketahui acara tersebut digelar langsung di depan Sekretariat Forum Paseh Bersatu, yang berada di Jalan Paseh pada, Jum’at sampai Sabtu (16-17/08/2024) dengan mengusung tema “Nusantara Baru, Indonesia Maju”. Ketua Umum Forum Paseh Bersatu (FPB), Yudi Rusmayadi menyebutkan bahwa pada tahun ini pihaknya lebih mengutamakan kearifan budaya Indonesia pada acara tersebut. “Hal tersebut guna melestarikan…

Kenakan Pakaian Adat, Kali ini Presiden Jokowi Pakai Baju Khas Suku Kutai

IKN, Wartatasik.com – Dilansir media BeritaSatu, bahwa Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama Ibu Negara Iriana Jokowi nampak kompak mengenakan baju adat Kustin asal Kalimantan Timur saat memimpin upacara HUT ke-79 RI yang perdana di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, Sabtu (17/8/2024). Menurut keterangan tertulis, Biro Pers Media dan Informasi Sekretariat Presiden, penggunaan pakaian adat khas Suku Kutai itu terinspirasi Kesultanan Kutai Kertanegara. Menurut berbagai sumber, baju kustin adalah pakaian adat suku Kutai yang berasal dari kata “kostum” yang berarti pakaian kebesaran suku Kutai. Baju kustim memiliki detail pada ornamen…

Sukses Berkibar, Warga Kota Tasik Turut Lega Pengibaran Bendera Berjalan Lancar

Kota, Wartatasik.com – Saat-saat mendebarkan ketika Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) Kota Tasikmalaya melaksanakan Upacara Peringatan HUT ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia Tingkat Kota Tasikmalaya Tahun 2024 dengan sukses dan lancar, di Alun-Alun Dadaha Kota Tasikmalaya, Sabtu, 17 Agustus 2024. Terlebih, para hadirin yang berada di lokasi upacara pun turut berbangga dan berlega ketika tim Paskibra penuh dengan hidmat dan disiplin sukses mengibarkan bendera merah putih pada upacara detik-detik peringatan kemerdekaan Republik Indonesia tersebut. “Alhamdulillah plong, turut berbangga dengan berkibarnya bendera merah putih kebanggaan bangsa Indonesia di udara Kota Tasikmalaya oleh Paskibra putra putri…

Penghormatan Jasa Para Pahlawan, Unsur Forkopimda serta OPD Kota Tasik Hadiri Apel Kehormatan dan Renungan Suci

Kota, Wartatasik.com – Masih dalam rangkaian Peringatan HUT Ke-79 Kemerdekaan RI Tingkat Kota Tasikmalaya Tahun 2024.Bertempat di Taman Makam Pahlawan Kusumah Bangsa Kota Tasikmalaya, Pj. Wali Kota Tasikmalaya, Dr. Cheka Virgowansyah, SSTP., M.E. menghadiri Upacara Apel Kehormatan dan Renungan Suci Dalam Rangka Memperingati HUT Ke-79 RI Tingkat Kota Tasikmalaya. Turut hadir dalam kesempatan tersebut, Unsur Forkopimda Kota Tasikmalaya, Perwakilan OPD Se-Kota Tasikmalaya, dan Tamu Undangan Lainnya, Jum’at, 16 Agustus 2024 tadi malam. Cheka menyampaikan bahwa renungan suci yang dilaksanakan pada hari ini sebagai bentuk penghormatan terhadap jasa para pahlawan yang…