Angkat Bakat Murid, Pensi ‘Astha Memo Fest’ juga Dimeriahkan Artis Ibu Kota

Kota, Wartatasik.com – SMA Negeri 8 Kota Tasikmalaya gelar Pentas Seni bertajuk “Astha Memo Fest”. Agenda tahunan yang selalu dimeriahkan artis-artis ibu kota ini diselenggarakan langsung di Lapangan SMAN 8 Tasikmalaya tersebut rencananya digelar selama 2 hari pada, Rabu – Kamis (20-21/11/24). Agenda tahunan ini selalu dimeriahkan artis-artis ibu kota. Ketua OSIS SMAN 8 Kota Tasikmalaya sekaligus Ketua Pelaksana Ali Akbar acara tersebut menyebutkan bahwa acara ini bertemakan “Niscala Diwangkara”. “Tema tersebut berartikan sebuah harapan dan kebahagian kepada semuanya. Jadi intinya melalui pensi ini kami mencoba untuk mendatangnya kebahagian dan…

Mahasiswa Pengabdian MBKM Mandiri Unsil Beri Dampak Positif bagi PKBM BNC Cijeungjing

Referensi – PKBM BNC Cijeungjing kini tengah merasakan angin segar dari kontribusi yang diberikan oleh mahasiswa Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) melalui proyek kemanusiaan yang dijalankan secara mandiri. Program ini menghadirkan generasi muda dengan semangat mengabdi dan melahirkan beragam inisiatif untuk pemberdayaan masyarakat. Selama lebih dari sebulan, para mahasiswa dari jurusan Pendidikan Masyarakat ini aktif terjun di tengah masyarakat dengan fokus utama pada peningkatan kualitas pendidikan non formal. Mereka telah melaksanakan kegiatan sosialisasi yang memperkenalkan fungsi dan peran PKBM, memberi pemahaman kepada warga tentang pentingnya pendidikan alternatif yang disediakan…

Tak Ada Lagi Kandidat, Muscam DPK KNPI Cipedes Dipastikan Aklamasi

Kota, Wartatasik.com – Dewan Pengurus Kecamatan Komite Nasional Pemuda Indonesia (DPK KNPI) Kecamatan Cipedes akan melaksanakan Musyawarah Kecamatan pada tanggal 24 Nopember 2024 mendatang untuk memilih ketua dan kepengurusan baru. Hal ini merupakan upaya dalam melanjutkan estafet kepemimpinan DPK KNPI Kecamatan Cipedes kedepannya. Ketua Panitia Musyawarah KNPI Kecamatan Cipedes A. Adam Muslim, S.Sos telah menetapkan timeline tahapan Muscam, dan tahapan penjaringan bacalonnya di mulai pada 17 – 19 Nopember 2024, dan telah menerima satu berkas pendaftaran dari bakal calon ketua DPK KNPI Kecamatan Cipedes. “Ya, hanya satu orang yang mendaftar…