Tutup Tahun 2024 dengan Capaian Luar Biasa, IOH Sukses Raih Laba Bersih hingga Peningkatan EBITDA

Indosat Ooredoo Hutchison Catatkan Kinerja Unggul di 2024, Laba Bersih Tumbuh 38,1% dan Peningkatan EBITDA 10,2% Total pendapatan naik 9,1% YoY menjadi Rp55,9 triliun. Inisiatif efisiensi biaya mendorong peningkatan EBITDA 10,2% YoY menjadi Rp26,4 triliun. Kemajuan signifikan dalam pencapaian AI North Star Indosat, dengan kerja sama strategis yang menciptakan nilai baru. Komitmen berkelanjutan dalam menghadirkan pengalaman pelanggan yang luar biasa, ditandai dengan peluncuran IM3 Platinum, pengalaman jaringan berbasis AI, serta ekspansi jaringan 4G BTS menjadi 196.000 sites. Jakarta, Wartatasik.com – Pada hari ini, Senin, 10 Februari 2025, Indosat Ooredoo Hutchison…

Penuhi Kebutuhan Barang Elektronik di Area Jawa Barat, Sharp Gelar Program Magonote 2

Bandung, Wartatasik.com – Sharp merupakan merek elektronik asal Jepang yang memiliki pengalaman lebih dari 50 tahun di Indonesia dan telah mendapatkan tempat di masyarakat, menyelenggarakan program promo spesial Magonote 2, program yang menawarkan hadiah langsung kepada masyarakat yang membeli produk Sharp. Adrianus Temmy S, Senior Branch Manager cabang Bandung, PT Sharp Electronics Indonesia mengatakan kami sangat senang dapat kembali mengadakan program Magonote 2. “Melanjutkan program sebelumnya yang sukses mendapatkan respon positif dari masyarakat di sekitar Jawa Barat dan sekitarnya, kami melihat kebutuhan akan produk elektronik rumah tangga mengalami peningkatan dikarenakan…