Kota, Wartatasik.com – Berlarutnya polemik Kecelakaan Lalu Lintas di Jalan Awipari yang melibatkan Perusahaan Ekpedisi Ninja Express, Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Tasikmalaya angkat bicara. Kasi Perselisihan HI Disnaker Kota Tasikmalaya, Adam Nurguna menyebutkan bahwa memang sudah menjadi kewajiban sebuah perusahaan untuk ikut bertanggungjawab ketika ada kelalaian yang dilakukan oleh karyawannya saat sedang bekerja. “Namun untuk lebih jauhnya, kita perlu mengkaji lagi seperti apa perjanjian kontrak yang dilakukan oleh pihak perusahaan dan karyawan tersebut,” tuturnya kepada wartatasik.com, Kamis (17/04/2025). Untuk kasus Ninja Express yang mengalami kecelakaan di Jalan Awipari, Adam…
Day: April 17, 2025
Baterai Mobil Lowbat dan SPKLU Masih Jauh? Ini Tips yang Bisa Dilakukan
Bisnis, Wartatasik.com – Mengendarai mobil listrik memang memberikan banyak kenyamanan, terutama dari sisi efisiensi dan keberlanjutan lingkungan. Namun, salah satu tantangan yang kerap dihadapi para pengemudi adalah saat indikator baterai mulai menipis, sementara lokasi charge mobil listrik masih cukup jauh. Situasi seperti ini tentu bisa membuat panik, apalagi jika sedang berada di perjalanan luar kota atau wilayah dengan akses SPKLU terbatas. Meski begitu, Anda tidak perlu langsung panik. Ada beberapa langkah strategis dan praktis yang bisa dilakukan untuk mengatasi kondisi baterai lowbat. Yuk, simak tips berikut ini agar tetap aman dan efisien…
Jenis-Jenis Baterai Mobil Listrik dan Teknologi Terkini pada Wuling EV
Bisnis, Wartatasik.com – Mobil listrik tentunya disusun atas berbagai komponen yang bekerja dengan fungsinya sendiri-sendiri. Tetapi, salah satu komponen paling krusial dalam mobil listrik adalah baterai. Hal ini tentu karena baterai pada mobil listrik bertindak sebagai penyimpan daya yang menentukan sejauh mana mobil dapat berjalan, seberapa cepat dapat diisi ulang, dan seberapa lama umur kendaraan tersebut. Saat ini, mobil listrik menggunakan berbagai jenis baterai. Masing-masing pastinya memiliki spesifikasi, kelebihan, serta kekurangannya masing-masing. Memahami berbagai jenis baterai yang digunakan dalam mobil listrik sedikit banyaknya dapat membantu calon konsumen dalam memilih kendaraan…
Trafik Data Meningkat 21%, Indosat Hadirkan Koneksi Andal Tanpa Hambatan
Trafik Data Meningkat 21% saat Idulfitri, Indosat Hadirkan Koneksi Andal Tanpa Hambatan.. Bandung, Wartatasik.com – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) mencatatkan lonjakan trafik data nasional sebesar 21% sepanjang periode Idulfitri 1446 H dibandingkan hari biasa. Peningkatan ini dipicu oleh tingginya penggunaan aplikasi digital oleh pelanggan selama periode Ramadan dan Idulfitri. Indosat mencatat lima aplikasi yang mengalami lonjakan aktivitas digital tertinggi berturut-turut adalah WhatsApp, Tiktok, Facebook, Youtube, dan Instagram. Tingginya kebutuhan digital pelanggan dapat diantisipasi dengan dengan baik melalui kesiapan jaringan yang andal dan merata. Puncak kenaikan lalu lintas data…