Prostat Sembuh Berkat Pertolongan JKN-KIS

Di awal tahun 2021, saat buang air kecil, air yang keluar hanya sedikit seperti tersendat-sendat dan ada rasa nyeri sampai saya tidak bisa tidur hingga beberapa malam… Tasikmalaya, Wartatasik.com – Maman Koswara (62) adalah peserta program JKN – KIS yang berprofesi sebagai petani di Kampung Selaawi, Kelurahan Mugarsari, Kecamatan Tamansari, Kota Tasikmalaya dari segmen Penerima Bantuan Iuran (PBI) yang ditanggung oleh Pemerintah. Pada bulan Januari 2021, Maman mengalami rasa nyeri ketika membuang air kecil selama beberapa hari. “Di awal tahun 2021, saat buang air kecil, air yang keluar hanya sedikit…

Melalui Forkom, Pemkab Tasikmalaya bersama BPJS Kesehatan Upayakan UHC Lebih Cepat

Banyak keuntungan yang dapat diperoleh oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya jika terciptanya UHC ini, diantaranya Pemda tidak perlu lagi dibebani oleh masyarakat yang tiba-tiba datang pada saat sakit dan tidak memiliki jaminan kesehatan. Dengan kata lain, dengan Jamkesda, mekanisme JKN-KIS lebih fleksible dan efektif dalam hal pembiayaan pelayanan kesehatan.. Tasikmalaya, Wartatasik.com – Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya Bersama dengan BPJS Kesehatan Tasikmalaya bersinergi melalui Forum Komunikasi dalam upaya peningkatan kepesertaan demi tercapainya Universal Health Coverage (UHC) program Jaminan Kesehatan Nasional Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) bagi masyarakat Kabupaten Tasikmalaya lebih cepat dari Rencana Pembangunan…

Terkait Bocornya Data BPJS Kesehatan di Forum Online, Kemhan RI Turut Selidiki Kasus Ini

Kemudian kami Kementerian Pertahanan sangat berkepentingan dengan masalah tersebut sehubungan dengan adanya kerja sama yang berjalan antara Kementerian Pertahanan dengan BPJS terkait dengan data anggota Kemhan maupun TNI yang terdaftar di BPJS Kesehatan,” kata Wicaksono Jakarta, Wartatasik.com – Kasus bocornya data 279 juta warga di BPJS Kesehatan mendapat perhatian serius dari berbagai pihak termasuk Kementerian Pertahanan (Kemhan). Kementerian yang berada di bawah komando Prabowo Subianto itu kini turun tangan menyelidiki kebocoran data yang meliputi Nomor Induk Kependudukan (NIK), nama, alamat, nomor telepon. Data-data itu diketahui dijual di forum online ‘Raids…

BPJS Kesehatan Gerak Cepat Tangani Kasus Penawaran Data di Forum Online

Disamping itu, BPJS Kesehatan juga telah mengambil langkah hukum dengan melaporkan kasus ini kepada Bareskrim Polri mengingat adanya dugaan pelanggaran hukum yang dilakukan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab yang merugikan BPJS Kesehatan… Jakarta, Wartatasik.com  – Beredarnya informasi adanya data yang ditawarkan di forum online yang diberitakan menyerupai data BPJS Kesehatan oleh pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab, direspon cepat oleh Direktur Utama dan jajaran Direksi BPJS Kesehatan. Direktur Utama BPJS Kesehatan, Ali Ghufron Mukti mengatakan bahwa saat ini BPJS Kesehatan telah bergerak melakukan penindaklanjutan masalah tersebut. Ghufron menjelaskan, BPJS Kesehatan…

Berkat JKN-KIS, Persalinan Caesar dan Transfusi Darah Lancar

Untuk kelahiran anak pertama ini, saya berharap dapat melahirkan secara normal, namun pada kenyataannya kondisi saya dan sesuai arahan dokter mengarahkan untuk dilakukan transfusi darah 2 labu dan selanjutnya persalinan dilakukan secara caesar,” cerita Santi kepada Tim Jamkesnews. Tasikmalaya, Wartatasik.com – Bisa mengandung dan melahirkan merupakan salah satu anugerah dan impian dalam hidup setiap perempuan. Hal ini dirasakan oleh Santi Sentiawati (23) yang telah mendapat perawatan di Ruang Bersalin Rumah Sakit TMC, setelah menjalani proses kelahiran buah hati pertamanya meskipun ada tindakan-tindakan yang harus dilalui, namun Santi sangat terlihat bahagia. Santi yang…

Cegah Penularan Covid-19 saat Libur Lebaran, Pelayanan Kontak tidak Langsung Tetap jadi Prioritas

Jakarta, Wartatasik.com – Peserta Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) tidak perlu khawatir menjelang masa libur lebaran 12-14 Mei 2021, tetap bisa memperoleh jaminan pelayanan kesehatan di fasilitas kesehatan. Direktur Jaminan Pelayanan Kesehatan BPJS Kesehatan, Lily Kresnowati, mengungkapkan, BPJS Kesehatan memastikan peserta tidak akan terhambat dalam mengakses layanan kesehatan dengan tetap menerapkan protokol kesehatan untuk mencegah penularan Covid-19. “Peserta JKN-KIS dapat memperoleh pelayanan kesehatan pada FKTP di tempat peserta terdaftar. Apabila FKTP terdaftar tidak beroperasi pada waktu tersebut, maka peserta dapat memperoleh pelayanan kesehatan pada FKTP terdekat lain yang membuka…

Fitur Ketersediaan Tempat Tidur di Aplikasi Moblle JKN, Bentuk Transparansi kepada Peserta

Tasikmalaya, Wartatasikcom  – Dalam rangka meningkatkan pelayanan, BPJS Kesehatan terus melakukan inovasi. Salah satunya dengan menghadirkan fitur terbaru pada aplikasi Mobile JKN yakni fitur informasi ketersediaan tempat tidur rumah sakit yang dapat diakses melalui smartphone. BPJS Kesehatan menggandeng rumah sakit yang menjadi mitra kerjanya dalam mendukung pengembangan fitur ketersediaan tempat tidur. Fitur tersebut secara resmi mulai hadir tahun 2020 dalam versi terbaru aplikasi Mobile JKN yang dapat diunduh melalui Appstore dan Playstore. Aef Nur Arifin (33) salah satu yang memanfaatkan fitur bermanfaat yang dihadirkan dalam aplikasi Mobile JKN. Aef seorang Aparatur Sipil Negara (ASN)…

Aplikasi P-Care Vaksinasi BPJS Kesehatan Perlancar Program Vaksinasi Covid-19 di Puskesmas Cineam

Tasikmalaya, Wartatasik.com – Aplikasi P-Care Vaksinasi ini adalah bagian terintegrasi dari sistem satu data vaksinasi Covid-19 yang mendukung proses pencatatan dan pelaporan pelayanan vaksinasi di fasilitas kesehatan. Terdapat 13.573 fasilitas kesehatan di seluruh Indonesia sudah terintegrasi dengan P-Care Vaksinasi. Data hasil input P-Care Vaksinasi akan terintegrasi pada tabulasi dan dashboard Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPC-PEN). Salah satu Puskesmas yang telah menggunakan aplikasi P-Care Vaksinasi yaitu Puskesmas Cineam yang berada di Kabupaten Tasikmalaya. Sebagai petugas admin P-Care di Puskesmas Cineam, Yessi Ardhiani (39) menuturkan bahwa data sasaran penerima vaksin…

Kick-off, Direksi BPJS Kesehatan Gelar Zoom Meeting bersama Ketua KPK dan Kepala BNSP

Kota, Wartatasik.com – BPJS Kesehatan terus berpacu menciptakan inovasi dan program pengembangan kualitas human capital di seluruh level jabatan tak terkecuali untuk jabatan verifikator memiliki peran yang strategis dalam melakukan pengendalian mutu dan biaya. Lantaran itu, BPJS Kesehatan cabang Tasikmalaya mengundang rekan media untuk hadir dalam peliputan Kick Off Pengelolaan Program JKN yang Transparan dan Akuntabel melalui Penguatan Kapabilitas Verifikator di Join Zoom Meeting, Kamis, (22/04/2021). Dirut BPJS Kesehatan Ali Gufron Mufti mengatakan, diketahui BPJS kesehatan sebagai penyelenggara program JKN KIS yang mendapatkan amanat dari pemerintah untuk mengelola dana jaminan…

Ineng: Program JKN-KIS Mudahkan Akses Layanan Kesehatan

Tasikmalaya, Wartatasik.com – Keberadaan Program Jaminan Kesehatan Nasional – Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) yang diselenggarakan oleh BPJS Kesehatan diyakini telah banyak membantu masyarakat dalam memperoleh pelayanan kesehatan. Salah satunya yaitu Ineng Sumartika (62) yang telah menjadi peserta Program JKN-KIS dari segmen Pekerja Bukan Penerima Upah (PBPU) sejak tahun 2014. Saat ditemui di kediamannya, di Kelurahan Tanjung, Kecamatan Kawalu, Kota Tasikmalaya, Ineng menceritakan bahwa dirinya bergabung menjadi peserta Program JKN-KIS ketika pertama kali didiagnosa memiliki penyakit diabetes dan harus melakukan rawat inap saat tahun 2014. “Pas pertama sakit diabetes, saya langsung…