Kota, Wartatasik.com – Pemerintah Provinsi Jawa Barat akan merevitalisasi objek Wisata Situ Gede dengan menganggarkan Rp 40 Milyar untuk tempat wisata kebanggan warga Kota Tasikmalaya. Untuk diketahui, Pemprov Jabar mengucurkan dana sekitar Rp 40 Miliar pada tahun 2018, akan tetapi karena berhubung pandemi maka anggaran tersebut kena Refocusing. Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruhzanul Ulum mengatakan, bahwa baru dianggarkan pada tahun ini sekitar 8 miliar, namun ada tahapan selanjutnya sesuai dengan harapan Rp 40 Miliar dibeberapa titik revitalisasi akan segera dibangun. “Pemerintah saat ini sedang gencar melakukan pembangunan meski tidak…