Usung Tema Masyarakat Sadar Hukum, Kecamatan Sukaresik Gelar Acara Bincang Bijak

Kab, Wartatasik.com – Tim Kecamatan Sukaresik Kabupaten Tasikmalaya bersama para perangkat desa dan Ketua BPD usai menggelar acara bincang bareng Jaksa (Bijak) dengan Kejaksaan Negeri Kabupaten Tasikmalaya (Kejari). Acara dengan usungan tema Masyarakat Sadar Hukum ini berlangsung di salah satu rumah makan di wilayah kecamatan Jamanis, Kabupaten Tasikmalaya, Senin (10/08/2020). Camat Sukaresik Opan Sopian S.Pd, M.Pd,M.SI mengatakan, metode yang disampaikan melalui dialogis antara Kades, Sekdes dan ketua BPD. Adapun kata ia, dalam kesempatan tersebut menyinggung masalah pencegahan agar tidak terjadi pelanggaran hukum. “Meliputi pencegahan korupsi, kekerasan terhadap anak, keluarga, pelanggaran…